Smart Defrag by IObit adalah aplikasi yang berfungsi untuk
defragmentasi yang dapat dipergunakan sebagai alternatif untuk menyusun kembali berkas-berkas yang ditulis secara acak pada harddisk. Berkas-berkas yang tidak beraturan bisa menyebabkan kinerja komputer melambat dan membuatnya menjadi tidak stabil dan lama-kelamaan bisa membuat hardisk menjadi bad sector. Aplikasi ini memberikan solusi untuk memperbaiki keadaan tersebut. Perangkat lunak ini memiliki fitur yang sangat sedernaha, namun dengan penawaran harga secara gratis, program ini cukup layak untuk dijadikan alat alternatif dalam menata kembali susunan penulisan berkas-berkas atau file yang tidak beraturan pada harddisk.
ada banyak banyak aplikasi buat defragmentasi, tapi sulit untuk mengalahkan kemudahan penggunaan dan kelebihan lainnya dengan IOBit Smart Defrag. Smart defrag juga User interface friendly, jadi orang awampun bisa dengan cepat mengoprasikan aplikasi ini. Dengan utilitas ini kita dapat dengan cepat menganalisis hardisk kita untuk diperiksa tingkat defragmentasi sebelum melakukan scan. Aplikasi gratis ini memiliki 5 menu utama, yaitu:
1.Defrag Now |
2.Auto Defrag |
3.Schedule |
4.Options |
5.Speed up PC |
|
|
Untuk ukuran aplikasinya kecil hanya 5.58MB,support sistem operasi Windows NT/2000/XP/2003/Vista/Server 2008/7/8, dan yang terpenting aplikasi ini gratis. untuk download softwarenya silahkan KLIK DISINI atau kalau mau mengunjungi websitenya ada di alamat www.iobit.com